Sabtu, 01 Oktober 2011

Manfaat Tanaman Adas Bagi Kesehatan

Assalamuallaikum

Pada kali ini saya akan share tentang Manfaat Tanaman Adas Bagi Kesehatan.Tanaman Adas (Foeniculum vul-gare Mill.) adalah tanaman herbal tahunan dari familii Umbelliferae dan genus Foeniculum. Tanaman ini berasal dari Eropa Selatan dan daerah Mediterania, yang kemudian menyebar cukup luas di berbagai negara seperti Cina, Meksiko, India, Itali, Indian, dan termasuk negara Indonesia. Genus Foeniculum mempunyai tiga spesies yaitu F. vulgare (adas), F. azoricum (adas bunga digunakan sebagai sayuran) dan F. dulce (adas manis digunakan juga sebagai sayuran).

Manfaat Tanaman Adas Bagi Kesehatan adalah :

> Peluru angin
> peluru kencing
> Peluru dahak
> Penidur
> Menghangatkan
> Melancarakan energi
> Mengurangi cara sakit
> Menguatkan lambung
> Menghambat pertumbuhan mikroba.

Contoh penggunaan :

> Susah tidur : 1/2 sdt adas, 1 sdt bunga pala diseduh 1 cangkir air mendidih, minum setelah dingin.
> Asma : Minyak adas 10 tetes dengan air hangat,minum.
> Batuk : kencur, sirih, saga, adas, kemukus, kapulaga, rebus, minum hangat-hangat.

Semoga artikel ini bisa bermanfaat bagi kalian.

Related Post

0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Zoe32 ||Internet Business || Science internet